Sunday, February 11, 2018

MUSHOLLA ALJIHAD AKAN DIJADIKAN MASJID AKADEMIK

MEMANG Musholla Aljihad bukam musholla atau masjid kampus, tetapi letaknya tak jauh dari Kampus UIN dan  rumah rumah disekitar Musholla aljihad sudah mulai menerima kost bagi mahasiswa sehingga pada suatu saat mahasiswa adalah merupakan jama'ah terbanyakl di musholla ini. Selain UIN maka Kampus ITERA juga terletak tidak berjauhan dengan musholla ini, berdasarkan notasi grafik  pada beberapa tahun terakhir ini menunjukkan grafik naik serentak di semua Fakultas utamanya adalah UIN dan diyakini ITERA yang juga merupakan Kampus Negeri pun akan demikian adanya. , sehingga peluang untuk menjadikan Musholla Aljihad ini menjadi Masjid yang bermuatan kademik selain sangat beralasan, juga sangat dibutuhkan. Walaupun di Kampus UIN terdapat Masjid
Kampus, dan nanti pada saatnya ITERA pun demikian, tetapi manakala Musholla Al Jihad akan mengusung mission akademik dalam beraktivitas maka Musholla Al-Jihad diyakini akan lebih lincah dan bebas dalam dalam berkreasi dam berinprovisasi, karena kesempatan untuk bersentuhan dengan berbagai disiplin ilmu ilmu yang berkembangtt, sehingga sangat beralasan manakala Musholla Al-Jihad dikembangkan menjadi Masjid Al Jihad.



Ada dua masjid terdekat dengan musholla Al Jihad, yang pertama Masjid di Komplek MAN dan jamaahnya lebih dari 90% adalah siswa,

No comments:

Post a Comment